Jumat, 25 Apr 2025
light_mode

Spesifikasi dan Harga Lenovo A2010

  • account_circle Aghnia Varisha
  • comment 0 komentar

Andro PonselSpesifikasi dan Harga Lenovo A2010. Produk terbaru yang masuk ke pasar Indonesia adalah Lenovo A2010, ponsel besutan Vendor gadget asal Beijing, China ini datang dengan layar sentuh berukuran 4.5 Inci berteknologi Capacitive touchscreen serta memiliki resolusi layar 480 x 854 pixel. Lenovo A2010 sendiri telah berjalan di sistem operasi terbaru yaitu Android 5.1 Lollipop yang memiliki banyak fitur.

Dengan mengusung sistem operasi terbaru, Lenovo A2010 memiliki kekuatan dari chipset Mediatek MT6735M yang di dukung pula dengan prosesor berkecepatan tinggi Quad-core 1.0 GHz Cortex-A53, pantas saja sistem operasi yang di gunakan ini lebih tinggi mengingat ponsel ini memiliki daya gedor yang cukup tangguh. Disamping itu, untuk memaksimalkan grafis pada Lenovo A2010 di benamkan GPU Mali-T720MP2 yang memberikan grafis 3D yang lembut pada tatapan layar.

Spesifikasi dan Harga Lenovo A2010

Spesifikasi dan Harga Lenovo A2010

Spesifikasi dan Harga Lenovo A2010

Desain
Untuk segi desain, ponsel ini memiliki dimensi body yang cukup lebar namun tetap ringan di genggam. Dengan ukuran tinggi 131.5mm lebar 66.5 dan tingkat ketebalan 9.9mm, cukup tebal namun memiliki bobot beban yang ringan yaitu 137gr saja. Disisi lain, Lenovo A2010 memiliki 2 varian warna, Black dan Pearl White sebagai opsi.

Sistem Operasi Android 5.1 Lollipop
Dengan sistem operasi terbaru yang di benamkan, ponsel ini sangat mengesankan mengingat harga yang di patok adalah harga untuk kelas low-entry yang sangat terjangkau.Tentunya dengan bantuan kolaborasi dari dapur pacu yang cukup tangguh untuk kelas ponsel lower-middlerange atau menengah ke bawah.

Memori Internal dan RAM
Untuk kapasitas ruang Internal yang dimiliki Lenovo A2010 ini cukup luas 8 GB yang dapat di tambah hingga 32 GB. Cukup luas bukan? sedangkan untuk kapasitas memori RAM ponsel ini memiliki ukuran yang cukup besar 1 GB RAM.

Kamera utama 5 Megapixel
Banyaknya fitur pada Lenovo A2010, jangan sampai memandang sebelah mata kamera yang di miliki smartphone ini. Untuk kamera utama nya memiliki ukuran 5 Megapixel yang dilengkapi dengan LED flash, sedangkan untuk kamera depan ponsel ini memiliki ukuran 2 Megapixel.

Kelebihan dan Kekurangan Lenovo A2010

Kelebihan dan Kekurangan Lenovo A2010

Kelebihan dan Kekurangan Lenovo A2010

  • Kelebihan Lenovo A2010
    Fitur – fitur menarik didalam ponsel ini memberikan nilai plus, seperti kelebihan dari segi dapur pacu yang mengesankan, berjalan di sistem operasi Android 5.1 Lollipop, kapasitas ruang internal 8 GB dan RAM 1 GB, kamera utama berukuran 5 Megapixel dan kamera depan berukuran 2 Megapixel. dari segi jaringan ponsel ini telah mendukung jaringan terbaru 4G LTE. Inilah kelebihan yang paling menyenangkan, ponsel ini sangat terjangkau harganya.

  • Kekurangan Lenovo A2010
    Ponsel Lenovo A2010 tidak memiliki proteksi layar sehingga anda harus menambahkan proteksi layar tambahan, dan juga resolusi kamera yang terbilang cukup kecil 480 x 854 pixel. Dengan tingkat kerapatan layar 218ppi.

Harga Lenovo A2010

Harga Lenovo A2010

Harga Lenovo A2010

Untuk harga Lenovo A2010 ini masuk kedalam jajaran hp harga dibawah 1 Juta. Lebih tepatnya Harga Lenovo A2010 saat ini sekitar Rp. 980.000,-. Harga yang sangat terjangkau sekali mengingat spesifikasi ponsel ini mendekati ponsel high-end milik Xiaomi Redmi 2 yang masuk kedalam jajaran hp harga 1 Jutaan. Kedua ponsel ini memiliki spesifikasi tangguh di kelas menengah namun harga yang di tawarkan masih di kelas bawah. Tentu saja menyenangkan, terlebih bagi anda yang ingin memiliki ponsel high-end ddengan budget terbatas kedua ponsel tersebut dapat menjadi referensi pilihan anda.

Demikian ulasan lengkap mengenai Spesifikasi Lenovo A2010, berikut detail yang dapat kami sampaikan yang tentunya dapat anda jadikan sebagai referensi memilih ponsel terbaik dengan harga terjangkau. Semoga bermanfaat.

blank

Penulis yang hobinya main game sambil ngeblog tapi tetep sayang keluarga.

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Harga Samsung Galaxy A5 di Indonesia

    Harga Samsung Galaxy A5 di Indonesia

    • 0Komentar

    Andro Ponsel – Harga Samsung Galaxy A5 di Indonesia, Galaxy A5 kini telah dihadirkan oleh Samsung ke Indonesia setelah sebelumnya meluncurkan Samsung Galaxy A3. Saat ini Samsung Galaxy A5 2016 sudah mulai terlihat di beberapa situs jual beli online yang ada di Tanah Air. Hadirnya Samsung Galaxy A5 2016 jelas menjadi sebuah kabar gembira khususnya bagi para penggemar gadget besutan vendor […]

  • Harga dan Spesifikasi Huawei Mate 8

    Harga dan Spesifikasi Huawei Mate 8

    • 0Komentar

    Andro Ponsel – Menargetkan segmen kelas atas pada smartphone terbarunya membuat produk terbaru dari vendor kipas merah dibekali dengan fitur dan spesifikasi yang canggih, menggunakan daya tarik pada sektor hardware disertai tampilan fisik yang elegan membuat ponsel canggih Huawei Mate 8  dapat bersaing dengan smartphone merk lain yang berada dikelas yang sama. Dimensi fisik ponsel memiliki ukuran […]

  • Harga dan Spesifikasi Lenovo A7000

    Harga dan Spesifikasi Lenovo A7000

    • 0Komentar

    Andro Ponsel – Spesifikasi dan harga Lenovo A7000, Beberapa waktu yang lalu Lenovo sempat mengeluarkan smartphone terbaru yaitu Lenovo A6000. namun kali ini Lenovo kembali merilis generasi terbaru dari smartphone tersebut yaitu Lenovo A7000. Mendengar banyaknya permintaan konsumen untuk merilis smartphone dengan spesifikasi yang lebih tinggi membuat Lenovo bersemangat untuk menciptakan gadget-gadget terbaru lainnya dan pada smartphone ini? […]

  • Harga dan Spesifikasi LG K8

    Harga dan Spesifikasi LG K8

    • 0Komentar

    Andro Ponsel – Spesifikasi dan Harga LG K8. Belakangan ini LG diam-diam menambah sebuah fitur terbarunya berupa layar berkeknologi 2.5D. Di situlah terdapatnya bentangan layar yang mana akan tampak melengkung, sehingga para pengguna nantinya akan merasakan pengalaman berkesan yang berbeda dari sebelumnya. Di samping itu, saat digunakan tentu lebih seru dan menyenangkan yang mana hanya dengan ponsel dari […]

  • Spesifikasi dan Harga Advan Vandroid SSJ+

    Spesifikasi dan Harga Advan Vandroid S5J+

    • 0Komentar

    Andro Ponsel – Spesifikasi dan Harga Advan Vandroid S5J+. Memiliki ponsel layar lebar, spesifikasi tinggi dengan harga yang relatif terjangkau? mungkin ponsel besutan Advan dengan series Advan Vandroid S5J+ ini bisa menjadi pilihan alternatif anda. Ponsel ini datang dengan layar berukuran 5 Inci berteknologi dari IPS capacitive touchscreen yang memiliki resolusi layar 480 x 854 pixel. […]

  • Hp Android Dibawah 500 Ribu

    Hp Android Dibawah 500 Ribu Terbaik

    • 0Komentar

    Andro Ponsel – Hp Android Dibawah 500 Ribu Terbaik. Alasan mengapa masih banyak orang yang berburu ponsel dengan low budget, khususnya harga HP android dibawah 500 Ribu adalah kebanyakan orang tersebut hanya menggunakan sebagai sarana komunikasi saja. Misalnya melakukan panggilan atau berkirim pesan. Hal tersebut berbanding terbalik dengan orang yang mengfungsikan smartphone untuk penunjang dari  pekerjaan […]

expand_less