Jumat, 25 Apr 2025
light_mode

Spesifikasi dan Harga Samsung Galaxy J5 Terbaru

  • account_circle Aghnia Varisha
  • comment 0 komentar

Andro PonselSpesifikasi dan Harga Samsung Galaxy J5 Terbaru 2016. Smartphone Samsung Galaxy J5 2016 merupakan versi pembaruan dari seri Galaxy J5 yang mulai dirilis di tahun 2015 yang lalu. Sama halnya dengan versi yang lama, Samsung Galaxy J5 2016 tersebut hadir guna mengisi pangsa pasar smartphone untuk kelas menengah. Menempati segmen high-end, tentu saja smartphone besutan pabrikan asal Korea Selatan tersebut hadir dengan dipersenjatai dengan spesifikasi teknis yang berkualitas. Secara fisik memang hampir tak ada beda antara Samsung Galaxy J5 2016 tersebut dengan versi lamanya.

Jika dilihat menggunakan mata telanjang terlihat jelas desain serta spesifikasi Samsung Galaxy J5 2016 pada bagian eksterior tak mengalami banyak perubahan. Samsung Galaxy J5 2016 lebih bongsor jika dibandingkan dengan generasi lamanya karena mengusung layar 5,2 inci jenis Super AMOLED kapasitif yang mampu menampilkan gambar tajam serta mendetail. Hal tersebut karena resolusi layar yang mencapai HD 720 x 1280 piksel dengan tingkat kerapatan layar mencapai 282 ppi. Akan tetapi kekurangannya adalah belum disertai dengan sistem proteksi bawaan pabrik pada layar tersebut.

Spesifikasi dan Harga Samsung Galaxy J5 Terbaru 2016

Pada dapur pacu Samsung Galaxy J5 2016 ini mengusung chipset Qualcomm MSM8916 Snapdragon 410 yang disokong prosesor Quad-core 1,5 GHz Cortex-A53 sehingga kinerja smartphone ini sangat responsif di kelasnya terlebih dengan kehadiran RAM sebesar 2 GB. Dan untuk menyempurnakan spesifikasi Samsung Galaxy J5 2016 digunakanlah sistem operasi Android versi 5.1 Lollipop. Untuk menunjang akan kebutuhan grafis visual, Samsung Galaxy J5 2016 menggunakan kartu pengolah grafis GPU Adreno 306 sehingga bisa menghasilkan kualitas grafis berkualitas.

Meski Samsung Galaxy J5 2016 ini menempati segmen kelas menengah, namun kemampuan fotografinya tak bisa diremehkan. Samsung Galaxy J5 2016 dibekali kamera belakang 13 MP yang dilengkapi dengan LED Flash serta fitur-fitur fotografi standar lainnya misalnya seperti Geo-tagging, Autofocus, face detection, touch focus, hingga panorama. Kamera sekundernya berukuran 5 MP yang handal untuk selfie maupun video call. Harga sekitar Rp 2 jutaan dibanderol untuk memiliki smartphone Samsung Galaxy J5 2016 ini.

Spesifikasi Samsung Galaxy J5

Jaringan
SIM Optional Dual SIM (Micro-SIM, dual stand-by)
Network GSM / HSDPA / LTE
2G Bands GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 – SIM 1 & SIM 2 (optional)
3G Bands HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100 – J510F, J510G, J510FN – HSDPA 850 / 900 / 1700(AWS) / 1900 / 2100 – J510Y, J510M
4G Bands LTE
Speed HSPA 21.1/5.76 Mbps, LTE Cat4 150/50 Mbps
GPRS YES
EDGE YES
Layar
Tipe Super AMOLED capacitive touchscreen, 16M colors
Ukuran 5.2 inches, 720 x 1280 pixels (~282 ppi pixel density)
Multitouch Yes, up to 5 fingers
Protection
Dimensi
Berat 146 gram
Memori
Internal 16 GB, 2 GB RAM
External microSD, up to 128 GB
Kamera
Belakang 13 MP, f/1.9, 28mm, autofocus, LED flash
Fitur Geo-tagging, touch focus, face detection
Video 1080p@30fps
Depan 5 MP, f/2.2, 23mm, LED flash
Konektivitas
WLAN Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi Direct, hotspot
GPS Yes, with A-GPS, GLONASS/ BDS
Bluetooth v4.1, A2DP
USB microUSB v2.0
Dapur Pacu
OS Android OS, v5.1 (Lollipop)
Chipset Qualcomm MSM8916 Snapdragon 410
CPU Quad-core 1.2 GHz Cortex-A53
GPU Adreno 306
LAINNYA
3.5mm jack YES
Loudspeaker YES
Alert types Vibration; MP3, WAV ringtones
Radio YES
Sensors Accelerometer, proximity
Messaging SMS (threaded view), MMS, Email, IM, Push Email
Browser HTML5
Pilihan Warna White, Black, Gold, Rose Gold
Baterai Standby
Removable Li-Ion battery 2600 mAh

 

Harga Samsung Galaxy J5 2016

Harga Samsung Galaxy J5

Harga Samsung Galaxy J5

Harga Samsung Galaxy J5 ini tergolong cukup terjangkau sehingga ponsel ini dapat di kategorikan sebagai hp harga 2 Jutaan, lebih tepatnya harga Samsung J5 dalam kondisi baru berada pada kisaran Rp. 2.500.000,-.

Demikian pembahasan mengenai Spesifikasi dan Harga Samsung Galaxy J5 yang dapat anda jadikan sebagai referensi untuk memilih smartphone Samsung. Menurut kami ponsel ini pantas di hargai dengan pasaran harga tersebut, karena cukup sesuai dengan kemampuan dari ponsel ini. Mungkin anda akan tertarik membaca tentang Spesifikasi dan Harga Samsung Galaxy J7 atau Spesifikasi dan Harga Samsung Galaxy S7. Semoga dapat memberikan referensi yang tepat bagi anda yang sedang mencari smartphone.

blank

Penulis yang hobinya main game sambil ngeblog tapi tetep sayang keluarga.

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Harga dan Spesifikasi Asus PadFone E

    Harga dan Spesifikasi Asus PadFone E

    • 0Komentar

    Andro Ponsel – Asus PadFone E merupakan smartphone Android unggulan dengan fitur dual-SIM dan aksesoris dock tablet. terdapat berbagai macam spesifikasi dan komponen terbaru yang dimiliki produk terbaru Asus ini. Setiap gadget memiliki spesifikasi yang harus anda ketahui karena dari spesifikasi tersebut anda bisa membandingkan dengan smartphone yang akan anda beli. Layarnya berukuran 4.7 inci dengan teknologi […]

  • Spesifikasi dan Harga Advan Signature S5X+

    Spesifikasi dan Harga Advan Signature S5X+

    • 0Komentar

    Andro Ponsel – Spesifikasi dan Harga Advan Signature S5X+. Salah satu ponsel unggulan vendor lokal Advan lainnya datang dari Advan Signature S5X+, ponsel dengan kamera berukuran 13 Megapixel ini menjadi salah satu primadona ponsel lokal unggulan. Advan Signature S5X+ hadir dengan layar lebar berukuran 5.5 Inci dengan di bekali layar berteknologi IPS LCD capacitive touchscreen […]

  • Spesifikasi dan Harga Asus Zenfone 2

    Harga dan Spesifikasi Asus Zenfone 2

    • 0Komentar

    Andro Ponsel – Asus nampaknya senang dengan produk series, membuktikan diri dengan berbagai smartphone series kali ini Asus telah merilis produk series terbaru yang digawangi oleh Asus Zenfone 2, ponsel besutan Negara Tiongkok diharap mampu bersaing dipasar global dengan mengusung fitur-fitur andalan dan aplikasi pendukung ponsel yang dapat memberikan tampilan terbaik dan maksimal. Spesifikasi Asus Zenfone […]

  • Spesifikasi dan Harga Oppo Find 5

    Spesifikasi dan Harga Oppo Find 5

    • 0Komentar

    Andro Ponsel – Spesifikasi dan Harga Oppo Find 5.  Ini dia salah satu ponsel yang di rilis pada bulan desember 2012 silam, Oppo Find 5 merupakan salah satu ponsel flagship yang sempat menggebrak pasar dunia pada tahun 2013 silam. hal ini sontak membuat para kompetitor nya mulai panas dan segera merilis produk – produk terbarunya, Oppo […]

  • Higgs Domino Mod Apk

    Higgs Domino Mod APK Versi N RP v1.91 dan v1.81 + X8 Speeder Tema LLD (Low Light Darkness)

    • 0Komentar

    Andro Ponsel – Higgs Domino Mod APK Rp dan N dengan Tema Low Light Darkness versi 1.91 dan versi 1.81 dengan fitur X8 Speeder No Password atau tanpa password. Link Download Higgs Domino Mod Apk Tema Low Light Darkness ini ada di akhir artikel, silahkan cek artikel ini sampai habis. Higgs Domino adalah sebuah permainan […]

  • HP 4G LTE Termurah di Indonesia

    Daftar HP 4G LTE Termurah Di Indonesia

    • 0Komentar

    Daftar HP 4G LTE Termurah Di Indonesia – Kebutuhan akan komunikasi menjadi kebutuhan primer yang harus dipenuhi. Pada saat ini hampir semua lapisan masyarakat menggunakan internet sebagai salah satu sarana yang paling cepat. Mulai dari berbisnis, komunikasi dengan keluarga, ataupun mencari informasi atas masalah ayang sedang dihadapi. Peran internet tentu tak akan lepas dari smartphone […]

expand_less